Cara Mempercepat Loading Komputer 1


IKUTI CARA BERIKUT INI:

1.menghapus isi folder Prefetch dengan cara:

a. Klik my computer
b. Klik local disk C atau tempat windows di install
c. Klik windows
d. Klik Prefetch
e. Hapus semua file yang ada didalam Prefetch.

Selanjutnya dengan edit regestri yaitu:

2.Mendisable Prefetch caranya:

a. Klik start>run>ketikkan regedit dan enter
b. Klik [HKEY_LOCAL_MACHINE\SYSTEM\CurrentControlSet\Control \Session Manager\Memory Management\PrefetchParameters\EnablePrefetcher]
c. Dobel klik isi 0 untuk menDisable yang tadinya 3 silahkan rubah jdi 0
d. Restart komputer

Jika semuanya sudah benar sesuai petunjuk maka komputer kalian yang saat loading awal sampai 10 jalan,sekarang bisa 1 atau 3 jalan.
Share:

0 komentar:

Arba Wahyu Sejati. Diberdayakan oleh Blogger.

Selamat Datang di Rumah Visual Kami

Salam hangat dari penulis bagi para pembaca :)
Semoga bisa saling berbagi ilmu


Translate to

English French German Spain Italian Dutch

Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified
Heroes Myspace Comments

Total Tayangan Halaman

Blog Archive

Blog Archive