AVG Antivirus adalah program antivirus yang dibuat oleh AVG Technologies. Sebelum bernama AVG Technologies, perusahaan ini bernama Grisoft.
Revisi AVG Anti-Virus saat ini adalah versi 9.0.xxx dan sejak versi ke-10, program ini lebih menonjolkan tahun rilis daripada versinya, misalnya untuk versi 10 bernama AVG Anti-Virus 2011.
Keunikan AVG dari antivirus lain ialah LinkScanner. Guna LinkScanner adalah men-scan tautan pranala saat menjelajah di dunia maya. Link Scanner berfungsi dengan baik pada peramban Mozilla Firefox dan Internet Explorer. Selain itu, kelebihan dari AVG adalah tersedianya fitur Anti-Rootkit.
Lebih dari 110 juta orang mempercayai perlindungan dari Antivirus yang satu ini. AVG Antivirus mendapat peringkat #1 dalam hal deteksi ancaman dari laboratorium pengujian antivirus independen ( AV-Test Org May-August 2010 ). AVG juga mudah dipasang dan digunakan. Perlindungan luar biasa yang tidak akan merepotkan PC , tidak akan memperlambat komputer ketika Anda menggunakan antivirus ini. AVG Antivirus jugadilengkapi dengan perlindungan identitas ( mengamankan semua data pribadi Anda ). Tidak mengherankan jika banyak orang memilih Antivirus ini untuk menjaga PC mereka.
NB : Pastikan AVG Antivirus yang Anda punyai selalu terupdate. Karena Virus di dunia komputer sangat cepat berevolusi. AVG Antivirus ini bisa selalu di update setiap hari atau dalam jangka waktu 3 hari untuk mendapatkan update data base yang baru dari AVG Antivirus.
Ingin dapatkan AVG Antivirus???Saya beri yang gratisan. . . . ,
Klik disini untuk download Free Download AVG Anti-Virus Free Edition 2011
Klik disini untuk download Key AVG Anti-Virus Free Edition 2011
Semoga bermanfaat... :)
Arba Wahyu Sejati. Diberdayakan oleh Blogger.
Labels
Android
(6)
Antivirus
(14)
Aplikasi
(3)
Bahasa C
(1)
C
(2)
C++
(9)
Dasar Pemrograman
(19)
E-Book
(16)
Elektronika
(6)
Excel
(1)
Game
(20)
hati-hati penipuan
(1)
HTML
(3)
Internet
(48)
interview
(1)
interview perusahaan
(1)
Jaringan Komputer
(26)
Java
(2)
Kesehatan
(13)
Komputer
(132)
Learning English
(10)
Makalah
(14)
Naruto
(8)
Netbeans
(1)
Notepad
(1)
panggilan interview
(1)
panggilan kerja
(1)
Pemrograman Dasar
(16)
Pendidikan
(45)
Pengetahuan
(110)
penipuan
(1)
perusahaan
(1)
Php
(2)
Renungan
(9)
Rumus
(1)
SMK
(18)
Software
(147)
Teknologi
(50)
Tips
(115)
TKJ
(18)
waspada penipuan
(1)
Web
(9)
X
(17)
0 komentar:
Posting Komentar